Monday, April 21, 2008

LUMPUR TELUR

by : Dhiandra Novrina Diyanti

Bahan 1 - aduk jadi satu :
1/4kg tepung terigu
3butir telur
1liter santan kental (kalau kurang kental/ke'enceran +hin aja ya)

Bahan 2 - di tumis semua :
bawang putih, lada & garam secukupnya, haluskan, tumis sampai harum.
masukkan :
daun bawang, iris halus
200gram irisan wortel (aku tak parut kasar)
100gram daging ayam, cincang halus
air kaldu secukupnya utk basahin tumisan
matang, sisihkan.

Bahan 3 :
1telur, rebus, iris tipis
5cabe merah besar, iris dadu
5cabe hijau besar, iris dadu

1. tuang adonan tepung ke dalam semua loyang lumpur.
2. ambil sedikit adonan yg dituang tadi dgn sendok, sehingga adonan menjadi cekung.
3. tuang tumisan kedalam cekungan loyang, sampai penuh, hias dgn irisan telur dan cabe.

utk 15pcs

No comments: