Thursday, June 19, 2008

Easy, express, yummy BROWNIES

Source : V-recipes.blogspot.com

Bahan:
1 cup butter
4 ounces unsweetened chocolate (~120gr)
1 cup granulated sugar
1 cup brown sugar
4 eggs
2 tsp vanilla
1-1/3 all-pupose flour
Chocolate glaze (optional)

Cara Membuat :
1. Panaskan Oven 180 C. Oleskan margarin di loyang 13x9 inch, sisihkan. Dalam panci sedang, lelehkan butter dan coklat di atas api kecil, angkat dan pindahkan ke mangkok besar. Masukan gula, telur dan vanilla, aduk secukupnya dgn sendok kayu hingga rata. Campurkan juga terigu, aduk rata.
2. Tuang ke dalam loyang yg telah disiapkan dan masukkan dlm oven (yg telah dipanaskan). Panggang selama 30 menit. Taroh di 'wire rack'. Jika suka oleskan chocolate glaze diatasnya. Potong kotak2; sesuai selera.

Chocolate Glaze;
Dalam panci kecil, campurkan 3 sdm butter, 2 sdm coklat bubuk dan 2 sdm susu cair.. aduk hingga campuran mendidih, angkat. Masukkan 1-1/2 cups gula bubuk yg sudah diayak dan 1/2 sdt vanilla (cair) hingga campuran lembut.

Mint Glaze;
Ikuti resep chocolate glaze, tanpa pakai coklat bubuk, dan ganti vanilla dgn 1/2 sdt mint essense atau 1/4 sdt mint extract. Beri tetesan pewarna hijau.

note: kalo loyangnya kecil mis 8x8 inch ... bikin 1/2 resep ajah.

No comments: