Tuesday, June 17, 2008

CHEESE CAKE



Alas:
100 gr biskuit mari, haluskan
50 gr mentega tawar

Bahan Cheese cake:
300 gr cheese cake
50 gr gula tepung
1/2 sdt air jeruk lemon
150 gr wcc, lelehkan
2 lembar gelatin, rendam air, peras, tim
250 ml krim kental, kocok ngembang, dinginkan

Bahan saus:
150 gr stroberi belah dua
50 gr selai stroberi
50 gr gula pasir
150 ml air
1 sdm tepung maizena , 1 sdm untuk ngentalkan
1/2 sdt air jeruk lemon

Cara:
1. Alas: aduk bahan alas samapi menggumpal, padatkan didasar ring diameter 20 cm yang dilapisi mika. bekukan dalam freezer.
2. cheese cake: kocok cream cheese, gula tepung, air jeruk lemon sampe lembut. tambahkan wcc leleh, kocok rata.
3. masukkan gelatin, kocok rata. sisihkan.tuang sedikit2 ke kocokan krim kental, aduk perlahan, tuang keatas bahan alas. bekukan minimal 3 jam dalam freezer.
4. saus, panaskan selai stroberi, gula pasir dan air sampai larut. masukan stroberi, aduk rata.kentalkan dengan tepung maizena, masak sampai kental. tambahkan air jeruk lemon, aduk rata, angkat.
5. tuang diatas cream cheese. dinginkan..

Resep n foto: majalah sedap.

No comments: